Film “The Suicide Squad,” yang dirilis mulai Kamis (5/8) di bioskop Amerika Utara, menjadi salah satu peluncuran film yang paling dinantikan tahun ini. Sejumlah analis film memperkirakan film ini dapat meraup pendapatan sebesar US$30 juta, atau sekitar Rp430 miliar, pada pekan penayangan perdana. Namun, bagaimana film ini dapat memanfaatkan situasi dan tantangan yang ada? Kondisi […]